Skip to content

Keranjang

Your cart is empty

Article: Tips Memilih Pakaian Dalam yang Baik untuk Pria. Wajib Tahu Nih!

Tips Memilih Pakaian Dalam yang Baik untuk Pria. Wajib Tahu Nih!
boxer

Tips Memilih Pakaian Dalam yang Baik untuk Pria. Wajib Tahu Nih!

Pakaian dalam merupakan salah satu yang wajib ada dan digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Mungkin kelihatannya sepele, dikarenakan pakaian dalam ini ditutup dengan pakaian luar namun sebaiknya kamu harus memilih yang berkualitas dan tentu saja aman. Namun sayangnya, masih banyak orang yang menyepelekan pakaian dalam ini.

Jenis atau bahan yang digunakan dan pilih untuk celana dalam harus nyaman dan berkualitas. Pemilihan jenis yang salah maka bisa menyebabkan perkembangan bakteri yang berlebih di bagian intim pria. Nah, daripada kenapa-napa, sebelum terlambat mulai perhatikan dan pilih pakaian dalam kamu. Yuk, simak tipsnya berikut!

1. Tidak Menggunakan Pakaian Dalam Terlalu Ketat

Tahukah kamu jika alat reproduksi pria itu berada di luar tubuh, sehingga sangat dipengaruhi oleh keadaan sekitar dan juga pakaian yang dikenakannya. Jadi, jika kamu menggunakan pakaian dalam yang terlalu ketat, maka bisa terlalu menekan sehingga hal tersebut bisa mengganggu produksi sperma seorang pria.

Nah, jika kamu sedang mencari pakaian dalam dengan jenis bahan yang longgar dan tidak terlalu ketat. Ryusei adalah pilihan terbaik untuk kamu mencarinya. Ryusei menjual Men Boxer, dengan bahan baku menggunakan 100% cotton dan spandex sehingga lentur dan tidak akan membuat terlalu ketat.

Oh iya, hindari juga menggunakan celana luaran yang terlalu ketat, seperti jeans ketat secara berkepanjangan. Hal ini bisa menyebabkan skrotum terlalu menekan ke atas sehingga suhu skrotum tersebut bisa mengganggu proses matangnya sperma.

2. Pilih Pakaian Dalam yang Sesuai dengan Aktivitas

Agar lebih nyaman, gunakan pakaian dalam yang sesuai dengan aktivitas kamu. Ternyata jika aktivitasnya berbeda, seharusnya pakaian dalam yang digunakan pun berbeda loh. Berikut adalah beberapa jenisnya:
  • Boxer
Boxer merupakan jenis pakaian dalam yang mirip dengan celana pendek. Bagian yang membedakan adalah bahan yang digunakan. Boxer biasanya memiliki bahan yang lembut sehingga tidak membuat kulit gatal.

Seperti salah satu produk andalan pakaian dalam dari Ryusei yaitu, Ryusei Boxer Collection yang terdiri dari 3 pcs boxer basic yang tentu saja nyaman untuk digunakan dalam kegiatan sehari-hari. Selain itu, harga boxernya pun cukup affordable yaitu Rp 150.000 (3pcs).
  • Boxer Brief
Selain itu ada juga, boxer brief yang merupakan perpaduan antara boxer dan celana dalam biasa. Boxer brief ini memiliki bentuk yang mirip dengan celana pendek dan panjangnya sampai bagian tengah paha.

Ryusei juga memilih produk boxer dengan jenis ini yaitu Boxer Premium Lion King. Model boxer ini hadir dengan berbagai macam gambar menarik. Tidak hanya desainnya yang menarik, bahannya tentu saja super berkualitas. Paduan bahan spandex dan cottonnya mampu menjaga kelenturan, kenyamanan, serta terhindar dari lembab.

3. Tepat dalam Memilih Bahan Pakaian Dalam

Memilih bahan berkualitas disini tidak melulu soal produk mahal, namun pilihlah dengan tepat brand pakaian dalam yang memiliki produk berkualitas dan pilihan jenis bahan yang juga bagus.

Ryusei adalah brand lokal yang juga menyediakan pakaian dalam yang baik untuk pria dengan berbagai macam model dan tentu saja jenis bahan yang digunakan 100% memakai cotton dengan spandex. Produk pakaian dalamnya seperti Boxer Men Kinobu, Boxer Men Ashi Grey, dan lainnya menjadi produk pakaian dalam pria unggulan.

Jadi, mulai sekarang kamu para pria sudah tahu kan bagaimana memilih pakaian dalam yang baik sehingga kesehatan dan kenyamanan tetap terjaga. Yuk, jangan lupa mampir ke website Ryusei untuk melihat koleksi produk Boxer pria.

Tinggalkan komentar

This site is protected by hCaptcha and the hCaptcha Privacy Policy and Terms of Service apply.

All comments are moderated before being published.

BACA SELENGKAPNYA

Atasan Pria Kasual. Tetap Keren Namun Santai!
Outfit

Atasan Pria Kasual. Tetap Keren Namun Santai!

Jika melihat lebih dalam mengenai atasan pria kasual, ada banyak sekali macam-macamnya. Dari setiap atasan ini tentu masing-masing memiliki kesan dan dampak tersendiri bagi kamu yang ingin mengeksp...

Baca lebih banyak
Desain Kaos Polo Shirt Pria Slim fit, Stylish dan Keren Bersama Ryusei!

Desain Kaos Polo Shirt Pria Slim fit, Stylish dan Keren Bersama Ryusei!

Desain kaos polo serta standar bahan kaos polo menjadi salah satu kriteria dalam memilih kaos polo terbaik. Kaos polo sebenarnya memiliki desain yang unik. Salah satunya memiliki kerah di leher. Ci...

Baca lebih banyak

EXPLORES

KOLEKSI KAMI