Skip to content

Keranjang

Your cart is empty

Article: Tampil Keren dengan Oversize, Recommended and Stylish T-Shirt Men By Ryusei!

Tampil Keren dengan Oversize, Recommended and Stylish T-Shirt Men By Ryusei!
Casual

Tampil Keren dengan Oversize, Recommended and Stylish T-Shirt Men By Ryusei!

Hallo Ryufams! Fashion saat ini sudah mulai merambah pasar dengan berbagai style dan jenis. Tanpa terkecuali untuk fashion pria. Fashion pria saat ini jauh lebih beragam dari tahun-tahun sebelumnya.
Salah satu style fashion pria yang saat ini tengah populer adalah oversize style, dimana para pria akan mengenakan atasan dan bawahan berbau-bau oversize. Mulai dari kemeja, hoodie, sweater hingga t-shirt.
Nah, kali ini ada beberapa fashion pria kekinian dengan style oversize yang bisa kamu padupadankan dengan fashion item lainnya juga. Penasaran? Yuk intip selengkapnya di bawah ini!
  • Oversize Pastel T-Shirt Dengan Short Pants

Salah satu style kekinian para pria yang bisa dibilang cocok untuk para Ryufams mulai dari remaja hingga dewasa adalah perpaduan oversize t-shirt dengan short pants. Berbeda dengan short pants wanita, short pants pria cenderung lebih panjang dan berbahan jatuh.

Rekomendasi paduan kedua fashion item ini juga bisa kamu dapatkan salah satunya di Ryusei, Lho! TSH MEN OVERSIZE HINATA LIGHT BROWN bisa menjadi pilihan kamu dalam memadupadankannya dengan short pants.

Kenapa sih Ryufams harus pIlih T-shirt yang satu ini? Tentu saja karena t-shirt ini menggunakan bahan cotton yang lembut dan sangat cocok digunakan sebagai fashion sehari-hari.

Sangat cocok kamu gunakan juga saat akan hang out atau kuliah nih! Karena desainnya yang unik, membuat t-shirt ini pas untuk segala aktivitas kamu. Jadi, nggak perlu diragukan lagi kualitasnya, Bukan?

  • Oversize Black T-Shirt Dengan Long Jeans

Siapa Ryufams yang suka sekali dengan outfit atau fashion dengan warna gelap, tapi juga oversize pastinya? Tenang, Ryusei punya fashion item ini khusus untuk kamu para Ryufams pecinta dark color.

Biasanya, fashion dengan warna gelap ini akan sering dipadupadankan dengan jeans panjang, entah dengan warna yang sama atau dengan jeans berwarna terang. Ryusei memiliki beberapa oversize t-shirt dengan warna gelap dan tentunya memiliki desain yang berbeda-beda.

Untuk kamu yang menyukai black T-shirt dengan akse Jejepangan, Ryufams bisa menggunakan antara TSH OVERSIZE YUSAWA BLACK dengan long jeans atau TSH OVERSIZE INAZAWA BLACK dengan long jeans juga.

Atau kamu ingin black oversize t-shirt dengan desain yang sederhana dan tidak terlalu mencolok? Ryufams bisa menggunakan TSH MEN OVERSIZE MOMENTUM BLACK atau TSH MEN OVERSIZE SAKAI BLACK.

  • Oversize T-Shirt Dengan Kulot Pria Panjang

Buat kamu para Ryufams penyuka fashion serba oversize mulai dari atasan hingga bawahan, wajib untuk mencoba paduan kedua fashion item yang satu ini. TSH MEN OVERSIZE KOMIKO LIGHT BROWN sangat cocok jika dipadupadankan dengan oversize paints.

Dengan berbagai jenis oversize pants dan warna, t-shirt ini sangat pas dan saling melengkapi dengan oversize pants. Dengan bahan yag lembut dan warna yang cenderung netral, sangat mendukung dalam segala kegiatan kamu sehari-hari nih, Ryufams.
Itulah dia beberapa T-shirt Oversize dari Ryusei yang sangat recomended dan akan membuat tampilan kamu semakin keren dan stylish nih Ryufams. Nah, untuk segala jenis fashion item lainnya terutama oversize fashion item, kamu bisa cek selengkapnya di Ryusei.
Kenapa harus Ryusei? Karena Ryusei adalah satu-satunya local brand dari Indonesia yang berani tampil beda dengan ciri khasnya yang mengusung tema ala Jepang. Dan untuk kualitasnya, tidak perlu diragukan lagi. Jadi, buat para Ryufams pastikan pilih Ryusei ya!

Tinggalkan komentar

Situs ini dilindungi oleh hCaptcha dan berlaku Kebijakan Privasi serta Ketentuan Layanan hCaptcha.

All comments are moderated before being published.

BACA SELENGKAPNYA

Tips and Trik Memilih Warna Topi Pria yang Tepat agar Tetap Terlihat Trendy dan Keren Ala Ryusei!
Casual

Tips and Trik Memilih Warna Topi Pria yang Tepat agar Tetap Terlihat Trendy dan Keren Ala Ryusei!

Menggunakan topi adalah salah satu kebiasaan kita terutama kamu para, Ryufams. Tidak hanya digunakan untuk melindungi kepala kita saat berada di luar ruangan, topi juga digunakan agar tampilan kita...

Baca lebih banyak
Item Fashion yang Bisa di Mix and Match dengan Sweater Hoodie Wanita Agar Tampil Cantik dan Modis
Casual

Item Fashion yang Bisa di Mix and Match dengan Sweater Hoodie Wanita Agar Tampil Cantik dan Modis

Ryufams, kamu pasti tahu deh. Kalau jaman dulu nih hoodie merupakan salah satu outfit yang sering dipakai saat seseorang ingin tampil santai di cuaca yang dingin. Seiring waktu berjalan, hoodie ngg...

Baca lebih banyak

EXPLORES

KOLEKSI KAMI